o Peran
utama LD
o Simbol
pergerakan produktivitas desa
o Salah
satu pusat kegiatan produktivitas desa
o Ajang
pelatihan dan pendidikan produktivitas desa
o Lahirkan
kalangan professional pembangun desa
Manfaat
·
Manfaat utama LD
·
Pengelolaan hasil panen dilakukan dengan pembagian atas tiga
komponen dasar. Meski secara ringkas dengan mudah dibagi serba tiga (3), namun
pada akhirnya besarnya pembagian tergantung sikon. Pembagian tersebut adalah
sbb.:
o 1/3
untuk operasional
o 1/3
untuk pengembangan usaha
o 1/3
untuk fakir miskin di desa ybs
·
OPERASIONAL
Yang termasuk biaya
operasional:
·
Biaya produksi dan pasca produksi
·
Gaji pekerja dan bonus
o Sebaiknya
upah pekerja di atas UMR
·
PENGEMBANGAN USAHA
Pembagian hasil panen:
·
Disisihkan untuk bibit
·
Dijual
o Hasil
penjualan digunakan untuk pengembangan usaha
o Usaha
yang dikembangkan disesuaikan dengan sikon
·
HAK FAKIR MISKIN
Keuntungan bagi kalangan
miskin, dibagi atas:
·
Zakat = 2,5% yang alokasinya:
o Untuk
konsumtif bagi kalangan fakir
o Dana
zakat bisa juga dari donatur lainnya
·
Sedekah
o Penggunaan
dana sedekah sebaiknya didiskusikan. Utamanya untuk memacu etos agar kalangan
miskin bisa keluar dari jerat-jeratnya. Satu hal yang dapat ditimang adalah
untuk pendidikan.
o Penggunaan
sedekah untuk pendidikan tak lagi terpaku hanya untuk biaya anak2 kalangan
miskin, melainkan membiayai guru atau ahli untuk mendidik pemuda dan anak2
miskin di desa.
o Dengan
membiayai satu atau dua ahli, tim ini bisa mengajari ketrampilan yang
dibutuhkan untuk menopang pembangunan desa.
o Tegasnya
inilah beaguru, bukan beasiswa. Manfaat beaguru lebih besar, lebih banyak,
lebih luas, lebih lama, lebih berkelanjutan lebih menopang kebutuhan
pembangunan desa.
·
Manfaat Lain
LD dan desa dimana LD itu
berada bisa menjadi:
·
Daerah tujuan wisata
o Wisata
ke desa dengan apa adanya model desa, juga memberi nuansa tersendiri. Seperti
ikut dalam menanam padi dan tanaman lain atau panen, memandikan kerbau, ikut
mandi di sungai, sambil juga melihat utuh bagaimana bentuk dari Lumbung Desa.
o Pengunjung
terutama bisa diawali dengan mereka yang menjadi donatur. Sambil melihat
perkembangan atas donasi, mereka juga bisa menikmati suasana alam pedesaan.
o Para
pengunjung juga bisa merupakan pelajar sebagai study tour. Dari sini bisa
dikemas hal yang saling mengisi. Apa yang dimiliki desa dan tidak ada di kota,
bisa disharing. Sebaliknya apa yang tak ada di desa juga bisa disharing.
o Tentu
ini membutuhkan penyiapan sarana dan prasrana termasuk mental warga desa.
Ini memang bab lain yang akan dibicarakan secara khusus.
·
Tempat KKP
o KKN
yang singkatan Kuliah Kerja Nyata, dapat diganti dengan KKP yakni Kuliah Kerja
Produktif.
o PT ybs
bisa membuat kesepakatan dengan desa dan pengelola LD, berapa lama dan apa saja
yang akan dilakukan selama KKP para mahasiswanya.
o KKN
yang selama ini bersifat hit and run, dengan KKP diubah formatnya
jadi permanen berlanjut di tempat yang sama. Mahasiswa boleh berganti, tapi
aktivitas di desa tetap lanjut.
o Maka PT
ybs bisa mengukur kinerja dan terus meningkatkan kualitas. Sedang bagi warga
desa aktivitas KKP itu dapat dirasakan manfaatnya sungguh-sungguh.
·
Kegiatan CSR
o LD dan
desa dimana LD berada, itu juga bisa menjadi tempat praktek nyata dari CSR
perusahaan.
o Dengan
dana CSR, perusahaan ybs bisa membiayai LD dan menjadikan LD itu sebagai salah
satu pusat dari praktek CSR yang mereka lakukan.
o Tetapi
yang harus dingat bahwa meski itu dibiayai dana CSR, tak otomatis mereka adalah
pemilik LD. Kepemilikan LD tetap ada di desa tersebut di bawah kordinasi LD
Pusat.
·
Desa Komunitas
o LD dan
dimana desa itu berada, juga dapat dinamakan ‘desa komunitas…’ yang namanya
disesuaikan dengan komunitas yang menjadi donatur total.
o Missal
komunitas penggemar sepeda, atau komunitas perumahan ABC, atau komunitas
penggemar grup band anu.
o Ini
menjadi desa yang punya hubungan khusus dengan komunitas tersebut. Dengan
hubungan ini, diharap desa itu juga mendapat manfaat dengan terjadinya
peningkatan positif. Bahkan
·
CATATAN:
o Baik
jadi tempat wisata, tempat KKP, tempat CSR, dan desa komunitas, semuanya
memberi peluang untuk terjadinya transaksi untuk membeli produk desa.
Klik Website Resmi Kami DI SINI
Klik Website Resmi Kami DI SINI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar